Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Panduan Cara Install Aplikasi SAS The Power to Know untuk Penelitian Statistik

Bagi kalian yang saat ini sedang melakukan penelitian, pengolahan data statistik atau pengujian data, pasti tidak asing lagi dengan yang namanya SAS. Aplikasi Sas the power to know merupakan salah satu aplikasi pengolah data yang powerfull untuk para peneliti, mahasiswa atau yang berprofesi sebagai pengolah data. Aplikasi ini banyak dipelajari di perguruan tinggi.

Kali ini blog kosngosan akan memberikan panduan Bagaimana cara menginstal dan memasang aplikasi Sas the power to know pengolah statistik di laptop atau komputer milikmu yang berbasis OS Windows.

Aplikasi SAS merupakan kepanjangan dari Statical Analisis sistem, yang dimiliki oleh Sas Institute, suatu perusahaan bidang analisis statistika, riset operasi dan manajemen proyek.

SAS dikembangkan pertama kali di North Carolina state University tahun 1966, dengan adanya penambahan fitur statistik baru dan pengenalan JMP, hingga sekarang membuat software ini begitu diminati oleh kalangan pekerja statistik.

Baca juga: Download Aplikasi UMKM dan Akuntansi MYOB Accounting Plus

Aplikasi SAS sudah dipergunakan di seluruh dunia lebih dari 130 negara dengan jumlah dari 70 ribu pengguna dan akan bertambah seiring dengan penggunaan statistik untuk berbagai kepentingan.

Aplikasi SAS pertama kali masuk di Indonesia pada tahun 2004 dan 2005, di mana aplikasi tersebut masih pada versi 9.0, dengan penggunaan yang bervariasi seperti kepentingan bisnis, pendidikan dan juga penelitian statistika yang berhubungan dengan ekonomi dan finansial.

Sebelum kita lanjut mengenai panduan cara menginstal software SAS, kamu bisa mendapatkan aplikasi ini dengan membayar kepada mimin kosngosan, melalui bank transfer atau pulsa, nantinya mimin akan memberikan link downloadnya kepada kalian.

Silahkan whatsapp, line atau sms ke nomor 0823-9025-7900 untuk melakukan konfirmasi. Atau untuk selengkapnya bisa mengunjungi postingan mengenai download aplikasi statistik sas disini.

Beberapa kelebihan software dibanding dengan aplikasi statistik lainnya antara lain :

  • Dapat mempermudah proses perhitungan statistik suatu lembaga
  • Dapat mempersingkat waktu proses perhitungan data
  • Tidak membutuhkan spesifikasi komputer yang tinggi
  • Dapat memberikan alternatif pemecahan masalah untuk kepentingan bisnis saat ini
  • Hasil yang diberikan lebih akurat dan reliabel
  • Sesuai untuk membantu riset pasar suatu bisnis

Namun disamping kelebihannya tersebut tentunya aplikasi ini juga memiliki kekurangan yang harus kamu ketahui sebelum menginstal di perangkat mu. Adapun kekurangan diantaranya adalah

  • Aplikasi ini hanya terbatas untuk konsep statistika sosial belum untuk kepentingan statistik ilmu sosial
  • Aplikasi ini belum terintegrasi dengan program database dan spreadsheet seperti Excel

Panduan Instalasi SAS di Perangkat Windows


Seperti yang kita ketahui penggunaan SAS saat ini, tidaklah membutuhkan spesifikasi komputer atau laptop yang tinggi. Minimal RAM perangkatmu 1GB sudah cukup, dengan sistem operasi windows.

Sebelum membaca panduan secara lengkap dibawah, kamu juga bisa menonton video panduan instalasinya yang telah di upload di channel youtube milik kosngosan. Tekan tombol play dibawah, jangan lupa juga subscribe, like dan comment videonya ya



Baiklah berikut panduan instalasi software Sas the power to know, mari ikuti step by step nya. Adapun persyaratan sebelum instalasi yang harus kamu penuhi :

  • MATIKAN KONEKSI INTERNET atau WIFI
  • ATUR WAKTU DI PERANGKATMU SEBELUM TAHUN 2000 (1999 kebawah)
  • INSTALL SOFTWARE JAVA TERLEBIH DAHULU
  • PANDUAN INI SUDAH DICOBA DI WINDOWS 7, BAGI KAMU PENGGUNA WINDOWS DENGAN VERSI YANG LEBIH TINGGI, MOHON KONFIRMASI APAKAH TETAP WORK.
  • MATIKAN JUGA ANTIVIRUS UTAMA SEPERTI AVAST, AVG, NORTON, MAUPUN ANTIVIRUS BAWAAN SEPERTI WINDOWS DEFENDER

panduan instalasi aplikasi statistik sas

Langkah 1

Pergi ke file Instalasi, Un-Winrar file SAS yang ada. Pilih folder setup Disk - Klik icon setup - Pilih OK - Install SAS Software kemudian piilih Next dan Next kembali

Langkah 2

Klik Browse - Kemudian Pilih file "sas9834961" - Klik Next - tunggu hingga loading - pilih Next - Next - Next - Next - Centang semua license SAS System dan Academic Computing Offer - Pilih "Next" Kembali.

panduan instalasi aplikasi statistik sas

Langkah 3

Browse - Explore dan Pilih File "Software Disk 1" (Sesuai instruksi di kotaknya) Tunggu hingga loading selesai

panduan instalasi aplikasi statistik sas

Langkah 4

Browse - Cari dan Pilih File "Software Disk 2" (Sesuai instruksi di kotaknya) Tunggu hingga loading selesai

instruksi instalasi aplikasi statistik sas

Langkah 5

Browse - Cari dan Pilih File "Software Disk 3" (Sesuai instruksi di kotaknya) Tunggu hingga loading selesai

Penting : jika proses instalasi tidak meminta browse file lagi dan langsung 100%, maka instalasi belum berhasil. Silahkan Cancel aplikasi SAS nya. Buka kembali Setup SAS - Mulai instalasi awal seperti langkah pertama

Langkah 6

Setelah Langkah 5 selesai, Jika muncul pilihan browse “Secure Windows”, Maka instalan kembali berlanjut - Browse - Cari dan Pilih Folder "Secure Windows" (Sesuai instruksi di kotaknya)

Langkah 7

Browse - Cari dan Pilih File "SAS Share Components" (Sesuai instruksi di kotaknya) Tunggu hingga loading selesai

Langkah 8

Centang Use this response for all file types

panduan instalasi aplikasi statistik sas

Langkah 9

Selama proses loading, akan muncul tab baru bernama BAtch SAS - SASREG.SAS - Klik Cancel - T.Terminate the SAS System - Y to terminate this SAS process

panduan instalasi aplikasi statistik sas

Langkah 10

Terakhir Browse - Cari Folder "Setup Disk" dan Instalasi SAS Telah Selesai

cara instalasi aplikasi statistik sas

cara instalasi aplikasi statistik sas

PENTING :

KETIKA MEMAKAI APLIKASI STATISTIK SAS THE POWER TO KNOW INI, JANGAN TERHUBUNG KE INTERNET DAN FORMAT TAHUN DI PERANGKAT HARUS TETAP TAHUN 2000 KE BAWAH.

Baca juga : Download Aplikasi Statistik MiniTab untuk Pengolahan Data

Semoga dengan membaca panduan instalasi Sas the power to know di atas bisa membantu kamu untuk mendapatkan aplikasi ini, dan membantu proses pengolahan data yang sedang kamu lakukan. Jangan lupa untuk tekan tombol share dan bagikan artikel ini di media sosial kalian, Terima kasih
Reza Harahap
Reza Harahap Reza Harahap adalah owner kosngosan. Suka belajar bisnis, finansial, ekonomi, pendidikan dan pekerjaan. Sembari membagikan ide usaha untuk entrepreneur. Blog ini berisi rencana bisnis, strategi investasi, persiapan keuangan dan lainnya